Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Selatan
DOI:
10.33395/owner.v6i3.882Keywords:
Kapasitas SDM, pemanfaatan TI, SPI, Kualitas laporan keuanganAbstract
Penelitian ini bermaksud untuk mengukur pengaruh kapasitas sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi dan pengendalian intern terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah kabupaten Buton Selatan. Pendekatan kualitatif digunakan untuk penelitian ini. Populasi dalam penelitian ini adalah Pegawai di 33 Dinas Kabupaten Buton Selatan. 132 pegawai menjadi sampel . Penarikan sampel menggunakan purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan metode kuesioner. Analisis regresi linear berganda adalah tekhnik analisis data yang digunakan. Hasil pengujian menemukan bahwa kapasitas sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi dan pengendalian intern signifikan pengaruhnya terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah.
Downloads
Plum-X Analityc
References
Alminanda, P., & Marfuah, M. (2018). Peran Komitmen Organisasi Dalam Memoderasi Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Intern Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi, 16(2), 117–132. https://doi.org/10.31603/bisnisekonomi.v16i2.2620
Andrianto, E. (2017). PENGARUH KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN PEMERINTAH TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH DENGAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI (STUDI EMPIRIS PADA SATUAN KERJA P.
Azlan, M., Herwanti, T., & Pituringsih, E. (2015). Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Pengendalian Intern Akuntansi,Dan Pengawasan Keuangan Daerah Terhadap Keandalan Laporan Keuangan Daerah Pada Skpd Pemerintah Kabupaten Lombok Timur. Jurnal Akuntansi Aktual, 3(2), 188–198.
Darwin, K., Fuada, N., & Wahyuni. (2020). Kualitas Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Intern dan Pengawasan Keuangan Daerah Terhadap Nilai Informasi Laporan Keuangan. Bongaya Journal for Research in Accounting, 3(2), 98–105.
Enita Binawati; Cyrenia Tri Nindyaningsih. (2022). Pengaruh Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Intern dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris pada Dinas-Dinas SKPD di Kabupaten Klat. Optimal, 19(1), 19–39.
Fernández-Robin, C., Celemín-Pedroche, M. S., Santander-Astorga, P., & Alonso-Almeida, M. del M. (2019). Green practices in hospitality: A Contingency approach. Sustainability (Switzerland), 11(13), 1–25. https://doi.org/10.3390/su11133737
Gasperz, J. J. (2019). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Intern, dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Studi pada Badan Pusat Statistik Wilayah Maluku). JBMP (Jurnal Bisnis, Manajemen Dan Perbankan), 5(2), 75–83. https://doi.org/10.21070/jbmp.v5i2.2550
Harnoni, H., Tanjung, A., & darlis, E. (2016). PENGARUH KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH (Studi Pada SKPD di Kabupaten Kepulauan Anambas ). Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau, 3(1), 1079–1093.
Karyadi, M. (2019). Pengaruh sistem pengendalian intern, pemanfaatan teknologi informasi dan kompetensi sumber daya manusia terhadap akuntabilitas keuangan desa (studi di Kecamatan Aikmel dan Kecamatan Lenek tahun 2018). Journal Ilmiah Rinjani, 7(2), 33–46. Retrieved from https://jurnal.ugr.ac.id/index.php/jir/article/view/123
Khotimatus Sa’adah, Riana Sitawati, S. (2017). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia dan Sistem pengendalian Intern Terhadap Kualitas Informasi Laporan Keuangan Dengan Moderasi Pemanfaatan Teknologi Informasi. Jurnal Ilmu Manajemen Dan Akuntansi Terapan (JIMAT), 8(2), 64–79.
Nilam Sari. (2016). Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemahaman Akuntansi, Penerapan SAP, Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Kualitas Laporan keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris Pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Bu. JOM Fekon, 3(1), 1478–1490.
Pemerintah, P. (2010). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 65 Tahun 2020 Tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 56 Tahun 2005 Tentang Sistem Informasi Keuangan Daerah.
Peraturan Pemerintah. (2008). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2008 Tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah. Retrieved from http://www.desarrollosocialyfamilia.gob.cl/storage/docs/Informe_de_Desarrollo_Social_2020.pdf%0Ahttp://revistas.ucm.es/index.php/CUTS/article/view/44540/44554
Peraturan Pemerintah. (2010). Peraturan pemerintah Republik Indonesia Nomor 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akuntansi Pemerintahan.
Rioni, Y. S., & Saraswati, D. (2019). Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informsi dan Pengendalian Internal Akuntansi Terhadap Penyebab Keterlambatan Penyampaian Laporan Pertanggung Jawaban Keuangan Uniiversitas Pembangunan Panca Budi. Jurnal Akuntansi Bisnis & Publik, 9(2), 98–109.
Wardani, D. K., & Andriyani, I. (2017). Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Keandalan Pelaporan Keuangan Pemerintahan Desa Di Kabupaten Klaten. Jurnal Akuntansi, 5(2), 88–98. https://doi.org/10.24964/ja.v5i2.270
Yohanes Rhama J. K. Ohoiwutun, C. H. S. W. (2015). Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terhadap Kualitas Laporan keuangan. Musamus Accounting Journal, 4(4), 23–35.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Nining Asniar Ridzal

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.