Pengaruh Kualitas Audit, Debt Ratio, Ukuran Perusahaan dan Audit Lag terhadap Opini Audit Going Concern
DOI:
10.33395/owner.v4i1.180Keywords:
Kualitas Audit, Debt ratio, Ukuran Perusahaan, Audit lag, Opini Audit Going concernAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas audit, debt ratio, ukuran perusahaan dan audit lag terhadap opini audit going concern pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2015-2017. Populasi dari penelitian ini adalah 147 perusahaan maufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2015-2017. Dengan menggunakan purposive sampling, sampel dari penelitian ini menjadi 69 perusahaan maufaktur dengan kriteria sampel: perusahaan yang terdaftar di Bura Efek Indonesia pada tahun 2015-2017 dengan data yang lengkap dan tidak mengalami kerugian selama dua tahun berturut-turut. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan data di analisis menggunakan regresi logistik. Hasil penelitian yang di peroleh adalah Kualitas Audit dan Ukuran Perusahaan secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Opini Audit Going concern pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2015-2017. Debt ratio dan Audit lag secara parsial tidak berpengaruh terhadap Opini Audit Going concern pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2015-2017. Kualitas Audit, Debt ratio, Ukuran Perusahaan , Audit lag secara simultan berpengaruh terhadap Opini Audit Going concern pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2015-2017.
Downloads
Plum-X Analityc
References
Anastasia, P. T. (2004). Pertimbangan Going Concern Perusahaan dalam Pemberian Opini Audit. Jurnal Akuntansi.
Arsianto, M. R., & Rahardjo, S. N. (2013). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penerimaan Opini Audit Going Concern. Diponegoro Journal of Accounting.
Azizah, R., & Anisykurlillah, I. (2014). PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, DEBT DEFAULT, DAN KONDISI KEUANGAN PERUSAHAAN TERHADAP PENERIMAAN OPINI AUDIT GOING CONCERN. Accounting Analisis Journal. Universitas Negeri Semarang.
B.S.et.al., E. (2006). Pengaruh kualitas audit, kondisi. keuangan perusahaan, opini audit tahun sebelumnya , pertumbuhan perusahaan terhadap opini audit going concern .
Darya, K. &. (2017). Reputasi KAP,Audit Tenure, Ukuran Perusahaan Klien dan kualitas audit.
De Angelo, L. (1981). Auditor Size and audit quality.
Dura, J., & Nuryatno, M. (2015). Pengaruh Debt Default, Kualitas Audit, Opini Audit Tahun Sebelumnya, dan Audit Lag terhadap Opini Audit Going Concern pada Perusahaan Manufaktur yang Terdapat di Bursa Efek Indonesia (BEI). Jurnal Magister Akuntansi Trisakti.
Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Universitas Diponegoro.
Hani, Clearly, & Mukhlasin. (2003). Going Concern dan Opini Audit : Suatu Study pada Perusahaan Perbankan di BEJ. Prosiding Simposium Nasional Akuntansi VI. Surabaya.
Harahap, S. (2008). Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Ikatan Akuntan Indonesia. (2015). Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan. Jakarta: Ikatan Akuntan Indonesia.
Institut Akuntan Publik Indonesia (IAPI). (2011). Standar Professional Akuntan Publik. Jakarta: Salemba Empat.
Januarti, I. d. (2008). Analisis Rasio keuangan non Keuangan yang mempengaruhi Auditor dalam memberi Opini audit going concern pada auditee ( studi empiris pada perushaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2000-2005).
Julita. (2012). Pengaruh Debt To Equity Ratio dan Long Term Debt To Equity Ratio terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Kasus pada perusahaan Telekomunikasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia).
Kurnia, P., & Mella, N. F. (2018). Opini Audit Going Concern : Kajian Berdasarkan Kualitas Audit, Kondisi Keuangan, Audit Tenure, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan dan Opini Audit Tahun Sebelumnya pada Perusahaan yang Mengalami Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan.
McKeown J.M., M. (1985). Towards an Explanation of Auditor Failure to Modify the Audit Opinions of Bankrupt Companies.
Murti, G. T. (2017). Pengaruh Independensi Auditor terhadap Kualitas Audit. Jurnal Akuntansi Riset.
Murtin, A. (2016). Pengaruh Kualitas Audit, Debt Default Dan Kondisi Keuangan Perusahaan Terhadap Penerimaan Opini Going concern.
Murtin, A., & Anam, C. (2008). Pengaruh Kualitas Audit, Debt Default dan Kondisi Keuangan Perusahaan Terhadap Penerimaan Opini Going Concern. Jurnal Akuntansi dan Investasi.
Mutchler, J. &. (1997). The Influence of Contrary Information and Mitigating Factors on Audit Opinion Decisions on Bankrupt Companies.
Mutchler, J. (1985). A Multivariate Analysis of The Auditors Going concern Opinion Decision.
Rahayu, A. W., & Pratiwi, C. W. (2011). Pengaruh Opini Audit Tahun Sebelumnya, Pertumbuhan Perusahaan, Leverage dan Reputasi Auditor terhadap Penerimaan Opini Audit Going Concern. Proceeding PESAT (Psikologi, Ekonomi, Sastra, Arsitektur & Sipil). Depok: Universitas Gunadarma.
Rahman, A., & Siregar, B. (2012). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kecenderungan Penerimaan Opini Audit Going Concern pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Simposium Nasional Akuntansi XV. Banjarmasin.
Rosnidah, I. (2012). Model Pengukuran Kualitas Audit Internal. Jurnal Ekonomi dan Keuangan.
Rudyawan, A. &. (2009). Opini audit going concern: Kajian berdasarkan model prediksi kebangkrutan, pertumbuhan perusahaan, leverage, dan reputasi auditor.
Rudyawan, A. P., & Badera, I. D. (2009). Opini Audit Going Concern : Kajian Berdasarkan Model Prediksi Kebangkrutan, Pertumbuhan Perusahaan, Leverage, dan Reputasi Auditor. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis.
Safitri, & Akhmadi. (2017). Pengaruh Profitabilitas dan Pertumbuhan Perusahaan terhadap Struktur Modal dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderating. Jurnal Manajemen dan Bisnis.
Santosa, A. d. (2007). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kecenderungan Penerimaan Opini Audit Going concern.
Santoso, E. &. (2013). Pengaruh Reputasi Auditor, Prediksi Kebangkrutan, Pengungkapan dan Leverage terhadap penerimaan Audit Going concern.
Sudarmadji, A. M., & Sularto, L. (2007). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, dan Tipe Kepemilikan Perusahaan terhadap Luas Voluntary Disclosure Laporan Keuangan Tahunan. Proceeding PESAT (Psikologi, Ekonomi, Sastra, Arsitek & Sipil). Depok: Universitas Gunadarma.
Sugiono. (2011). Metode penelitian Kuantitatif , Kualitatif dan R&D. Jakarta: CV Alfabeta.
Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Bisnis. Jakarta: CV Alfabeta.
Syafriliani. (2015). Pengaruh Kualitas Audit, Likuiditas, Kondisi Keuangan Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan dan Opini Audit Sebelumnya Terhadap Pengungkapan Going concern pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013.
Widiastuty, E., & Febrianto, R. (2010). Pengukuran Kualitas Audit : Sebuah Esai. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis.
Wiguna, K. R. (2012). Pengaruh Tenure Audit terhadap Audit Report Lag dengan Spesialisasi Industri Auditor Sebagai Variabel Pemoderasi : Studi pada Bank Umum Konvensional di Indonesia Tahun 2008-2010. Skripsi. Depok: Universitas Indonesia.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2020 Lydia Minerva, Vivian Savenia Sumeisey, Stefani Stefani, Stepheny Wijaya, Cindy Agrippina Lim
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.